Tim MariNews Tim MariNews Internal Perpustakaan MA

Tim MariNews adalah kumpulan profesional di bidang jurnalistik dan penulisan kreatif yang berdedikasi dalam menghadirkan berita aktual, informatif, dan terpercaya. Dengan latar belakang yang beragam, mereka berkolaborasi untuk menyajikan artikel yang relevan bagi berbagai kalangan pembaca.

Konten
Jumat, 12 September 2025 16:03 WIB

Jejak Sejarah Hukum ORI: Mata Uang Pertama dan Simbol Kedaulatan Nasional

Negara yang memiliki perekonomian maju dan digdaya, dapat terlihat dari kekuatan nilai mata uangnya, dibandingkan negara lain di dunia.

Jumat, 12 September 2025 15:30 WIB

PN Kalianda Gelar Doa Bersama dan Pengajian, Perkuat Integritas lewat Kegiatan Keagamaan

Kegiatan ini mengangkat tema : Meneladani Akhlak Nabi Muhammad SAW, Sebagai Bekal Membangun Pribadi yang Unggul dan berintegritas.

Jumat, 12 September 2025 15:00 WIB

Mural Kontroversial Bansky: Simbol Kritik atas Penindasan dan Ketidakadilan Hukum

Mural tersebut dibuat karena berkaitan dengan penangkapan besar-besaran lebih dari 900 orang, termasuk 857 orang karena mendukung Palestine Action

Jumat, 12 September 2025 14:30 WIB

Pelatihan Aset Digital bagi Hakim: Menyambut Tantangan Kripto

di balik kemudahan dan popularitasnya, kripto juga menyimpan potensi risiko, salah satunya dijadikan sarana tindak pidana pencucian uang (TPPU).

Jumat, 12 September 2025 14:00 WIB

Asesmen Kejiwaan dalam KUHP Nasional: Tantangan Penegakan dan Harapan ke Depan

Salah satu aspek penting yang kerap luput dari perhatian publik adalah ketentuan mengenai pertanggungjawaban pidana bagi pelaku dengan gangguan jiwa

Jumat, 12 September 2025 13:30 WIB

Tanpa Hukum, Investasi Hanya Mimpi

Joseph Stiglitz, peraih Nobel Ekonomi, pernah mengingatkan bahwa “Investasi membutuhkan lingkungan hukum yang kredibel dan dapat dipercaya.”

Jumat, 12 September 2025 13:03 WIB

PN Rangkasbitung Terapkan Restorative Justice pada Kasus Dugaan Tindak Pidana Pencurian

Penerapan keadilan restoratif kembali menunjukkan hasil positif melalui perkara pidana pencurian di Pengadilan Negeri Rangkasbitung, Banten.

Jumat, 12 September 2025 12:30 WIB

Memaknai Pengesahan Anak, Perlindungan Anak Luar Kawin

Perkawinan diatur bahwa anak yang dilahirkan di luar perkawinan hanya mempunyai hubungan perdata dengan ibunya dan keluarga ibunya,

Jumat, 12 September 2025 11:52 WIB

Ini Pertimbangan PN Kediri Vonis Penjara Seumur Hidup Pelaku Pembunuhan Berencana dan Mutilasi ‘Koper Merah’

Rohmad Tri Hartanto (33), pelaku pembunuhan disertai mutilasi terhadap seorang wanita di Kota Kediri, mendapatkan vonis penjara seumur hidup.

Kamis, 11 September 2025 15:15 WIB

Menelusuri Jejak Sejarah Hukum Ruilslag Bengkulu dengan Singapura

Bengkulu, yang dahulu dikenal dengan nama Bencoolen (dalam bahasa Inggris) atau Benkolen (bahasa Belanda), telah menjadi daerah yang diruilslag antara Inggris dan Belanda.